Gado Bangkong

Pelabuhan Palabuhanratu
Informasi
Lokasi Kota Palabuhanratu, Jawa Barat
Negara  Indonesia
Pemilik
Penyelesaian 1918
Jenis objek wisata Wisata Pantai
Gaya Alam
Dermaga Gado Bangkong
Dermaga Gado Bangkong di Pantai Pelabuhan Ratu pada masa Hindia Belanda
Informasi umum
LokasiBelanda Wijnkoopsbaai, West Java, Hindia Belanda
AlamatKawasan Wilayah Pantai Palabuhanratu Timur : Pasar Semi Modern Palabuhanratu
Barat : Samudra Hindia
Selatan : Pelabuhan Perikanan Nusantara Palabuhanratu
Utara : Pelabuhan Regional Palabuhanratu

Gado Bangkong (aksara Sunda: ᮍᮓᮧ ᮘᮀᮊᮧᮀ) adalah merupakan sebuah Catwalk (jembatan) yang terletak di Pusat Kota Pelabuhan Ratu, Jawa Barat, Indonesia. Gado Bangkong merupakan sebuah jembatan tua yang menjorok ke laut, persis di belakang Gedung Tourism Information Center. Gadobangkong dibangun kisaran tahun 1918 silam. Saat itu, pihak Belanda mengfungsikan dermaga untuk mengangkut rempah-rempah bahkan teh yang dipetik dari perkebunan di setiap titik di kawasan Palabuhanratu.

  • l
  • b
  • s
Air terjun (Curug)
Cagar alam
Danau, Tasik, Telaga, atau Situ
Geiser
Gua
Kebun botani
Masjid
Pantai
Sejarah
Taman
Waduk


Ikon rintisan

Artikel bertopik kapal dan transportasi air ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s