Max Skladanowsky

Max dan Emil Skladanowsky yang berdiri di depan layar proyeksi

Max Skladanowsky (30 April 1863 – 30 November 1939) adalah seorang penemu asal Jerman dan sekaligus sebagai pembuat film pertama. Seiring dengan Emil saudaranya, dia menemukan Bioscop, sebuah proyektor film pertama Skladanowsky bersaudara yang digunakan untuk menampilkan gambar bergerak pertunjukan berbayar pertama kepada khalayak pada 1 November 1895, sebelum 28 Desember 1895 debut publik dari Lumière bersaudara' yang secara teknis sinematografinya lebih unggul di Paris. (Lumiere bersaudara sebelumnya telah menggelar debut pribadinya sebagai sinematografer pada 22 Maret 1895.)

Referensi

  • Max Skladanowsky di Who's Who of Victorian Cinema
  • Castan, Joachim. Max Skladanowsky oder der Beginn einer deutschen Filmgeschichte, Stuttgart, 1995. ISBN 3-9803451-3-0. Standard work about Skladanowsky - exciting and profound. It's a pity that there's no English translation.
  • Rossell, Deac. Who's Who of Victorian Cinema: Max Skladanowsky. Retrieved May 19, 2006.
  • Burns, Paul. The History of the Discovery of Cinematography Diarsipkan 2012-06-19 di Wayback Machine. An Illustrated Chronology

Pranala luar

  • Max Skladanowky at IMDB

Media terkait Max Skladanowsky di Wikimedia Commons Media terkait Max Skladanowsky (category) di Wikimedia Commons

Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
  • Belanda
Lembaga penelitian seni
  • Photographers' Identities
  • RKD Artists (Belanda)
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
Persondata
Nama Skladanowsky, Max
Nama alternatif
Deskripsi singkat German film director
Tanggal lahir April 30, 1863
Tempat lahir Pankow (locality)
Tanggal kematian November 30, 1939
Tempat kematian Berlin